Kegiatan Pemaparan Laporan Fakta Analisa UDS Dihadiri Pemkot Kediri
Studio Perancangan Kota / Urban Design Studio (UDS) merupakan salah satu studio di Departemen Perencanaan Wilayah dan Kota FT-UB yang berfokus pada perencanaan tata bangunan dan lingkungan. Studio Perancangan Kota mendapatkan Hibah Kelas Kolaboratif Universitas Brawijaya pada tahun 2022 serta Read more